Kamis, 29 Desember 2011

Informasi Sirkuit Phillip Island

Informasi Sirkuit Phillip Island Australia

sirkuit philip island
Length: 4.448 m. / 2,764 miles
Width: 13m
Left corners: 7
Right corners: 5
Longest straight: 900 m. / 0,559 miles
Constructed: 1956
Modified: 1988

Phillip Island adalah salah satu sirkuit terindah di arena balap MotoGP, terletak di Australia sirkuit ini memiliki pemandangan laut yang indah dan menakjubkan.  Trek cepat yang dimilikinya selalu menghadirkan balapan yang memuaskan bagi para pecinta motor sport di setiap musim MotoGP.

Phillip Island dibangun secara permanen untuk arena balap motor pada tahun 1956, sebelumnya sirkuit yang merupakan jalan umum ini digunakan untuk balap mobil pada tahun 1920 dan untuk arena balap motor  pada tahun 1931.

Untuk Ajang MotoGP sirkuit ini mulai digunakan kembali pada tahun 1989 dan 1990 setelah mengalami perubahan dan modifikasi besar-besaran pada tahun 1988. Sirkuit Phillip Island sempat  terhenti di ajang balap MotoGP sejak tahun 1990 dan mulai diadakan kembali pada tahun 2007 sampai sekarang.

Baca juga Informasi 
Sirkuit Motegi Jepang

0 comments:

Posting Komentar

 
Copyright 2013 Berita Moto GP. All rights reserved.
Themes by Ex Templates Blogger Templates